Kamis, 24 Oktober 2013

Komponen-komponen Budaya Politik


  • Orientasi kognitif                    : berupa pengetahuan tentang kepercayaan kepada politik, peranan, dan segala kewajiban serta input dan outputnya
  • Orientasi afektif                      : berupa perasaan terhadap system politik, peranannnya, para actor, dan penampilannya
  • Orientasi evaluative    : berupa keputusan dan pendapat tentang objek-objek politik yang secara tipikal melibatkan standard nilai dan criteria informasi.
kunjungi noviratika.wordpress.com  ^_^

3 komentar: